16 Khasiat Daun Suruhan Yang Di Percaya Dapat Mengobati Penyakit Ginjal

Garpuhnet -Daun suruhan adalah jenis tanaman liar yang khususnya tubuh di tepi saluran air atau pematang dan taman. Ukuran daun suruhan sekitaran 15- 45 cm. Daun suruhan adalah jenis spesies peperomia pellucida, dan tata nama dalam bahasa biologi/nama latin adalah basionim.

Daun tumpang air atau daun suruhan seringkali di buang dan di musnahkan oleh orang-orang karena sering kali di anggap sebagai tumbuhan liar yang mengganggu tanaman, namun jangan salah daun tumpang air ini memiliki manfaat yang luar biasa untuk kesehatan.

Habitat Suruhan

Daun suruhan adalah tumbuhan yang tumbuh sepanjang waktu khususnya di tempat lembab  dan agak teduh. Ia di kenal di Asia dan Amerika. Tumbuhan suruhan ini sangat mudah tumbuh dan banyak menghasilkan banyak biji.

Manfaat Daun Suruhan

Mengonsumsi daun suruhan dapat membuat kita mendapat mamfaat kesehatan dari mengonsumsi daun suruhan ini. Karena kandungan gizi yang terdapat pada si kecil daun suruhan ini membuat tumbuh kita sehat. Apa sajakah manfaat daun suruhan untuk kesehatan, mari kita bahas bersama.

Obat Untuk Ginjal

Menurut para ahli mengatakan bahwa daun suruhan memiliki sumber gizi yang cukup untuk merawat kesehatan ginjal. Kandungan alami yang ada di dalam daun suruhan sangat baik untuk ginjal. Untuk bagaimana cara mengolah daun suruhan menjadi obat ginjal silahkan sobat cari-cari di google atau youtube.

Antioksidan

Daun suruhan adalah salah satu tanaman herbal yang mengandung antioksidan di dalamnya. Manfaat dari antioksidan alami sendiri adalah untuk  menangkal radikal bebas. Radikal bebas ini tentu adalah zat yang sangat berbahaya bagi tumbuh. Senyawa bio aktif yang terkandung dari minyak esensial dari daun suruhan ini, yang mana senyawa bioaktif ini kuat, dan memiliki sifat anti-bakteri dan pembasmi radikal.

Mengatasi Katarak Dan Infeksi Mata

Khasiat daun tumpang air yang selanjutnya adalah mengatasi katarak dan infeksi mata, kok bisa ?... Karena getah daun suruhan memiliki kandungan yang bisa menyembuhkan katarak, infeksi dan radang pada mata. Namun tetap bila sobat memiliki penyakit mata yang lebih serius saya sarankan untuk menghubungi dokter yang ahli pada bidangnya.

Menurunkan Demam Pada Anak

Kata nenek saya, katanya orang tua jaman dulu kerap menggunakan daun tumpang air untuk menurunkan demam pada anak-anaknya dan katanya terbukti sangat manjur dan demam pada anak pun cepat sembuh. Nenek saya dulu bila mau mengobati demam pada anaknya dengan daun tumpang air atau suruhan dengan cara mebebek daun itu lalu hasil bebekan di tempekan ke kepala yang demam.

Mengatasi Kram Saat Mentruasi

Bagi perempuan kram saat haid tentu saja sangat menyakitkan. Jika sobat mengalami hal itu saya sarankan meminum air rebusan daun suruhan ini. Ketika sobat meminum air rebusan daun suruhan bisa mengurangi keram saat haid, karena kandungan alami ya ada dalam daun suruhan ini.

Merawat Kesehatan Kandung Kemih

Mamfaat kesehatan karna mengonsumsi daun suruhan selanjutnya adalah bisa menjaga kesehatan kandung kemih. Kandung kemih adalah bagian dari sistem saluran kencing yang jarang kita perhatikan kesehatannya. Akibat dari kandungan alami yang terdapat pada daun suruhan di klaim bisa melancarkan saluran kandung kemih.

Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

Khasiat daun suruhan selanjutnya adalah meningkatkan daya tahan tubuh,  karena kandungan giji yang ada dalam daun suruhan yang mana gizi itu dapat meningktkan imunitas tubuh. Jadi sobat bila mengonsumsi daun suruhan dapat menghindari dan mencegah sobat dari bakteri atau virus apapun namun tetap di balik mengonsumsi daun suruhan sobat harus menjaga pola makan dan rajin berolah raga dan tidur yang cukup.
Baca juga

Berikut manfaat lain dari daun suruhan selain yang di atas.

  • Membunuh bakteri jahat
  • Mengobati sakit kepala
  • Menyembuhkan pegal linu
  • Mencegah kolesterol 
  • Mencegah kangker
  • Mengobati luka bakar
  • Obat jerawat
  • Dan mengobati radang kulit.

Referensi

Sumber referensi 

Meskipun begitu banyak manfaat dari daun suruhan namun tetap sobat harus mencari tau lebih dalam kepada ahlinya tentang manfaat dari daun suruhan ini. Karena bisa jadi jika sobat mengonsumsi berlebihan akan mendapatkan efek samping yang lainnya. Mungkin sekian artikel kali ini semoga bermanfaat.

Baca juga

Belum ada Komentar untuk "16 Khasiat Daun Suruhan Yang Di Percaya Dapat Mengobati Penyakit Ginjal "

Posting Komentar

Terima kasih telah, memberikan komentar semoga artikel dari admin bermanfaat.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel